Tips Bermain Dengan Anak
Jumat, 15 Januari 2016
Anak adalah anugrah Tuhan yang paling besar..
Menghabiskan waktu dengan anak adalah impian para orang tua agar hubungan kedekatan dengan anak semakin terjalin erat. Namun terkadang, orang tua yang super sibuk menjadikan anak-anak terbiasa srendiri dan akhirnya menjadi anak yang sangat pendiam dan terasa asing di lingkungan sendiri.
Kali ini Ardi Tips Healthy akan membagikan Tips sederhana mengenai Tips Bermain Dengan Anak
1. Bermain Dengan Lego
Yupp, siapa yang tidak tahu permanan anak yang satu ini. Lego adalah permainan yang sangat terkenal diera sekarang. Selain itu, lego juga sangat di kenal dapat mencerdaskan anak. Oleh karena itu bermain dengan anak menggunakan lego adalah pilihan tepat.
Anak Senang Bunda Tenang~
2. Anak Suka Gelembung
Anda suka cuci piring? Mungkin anak anda suka gelembungnya..
Bermain bersama dengan anak menggunakan gelembung adalah pilihan tepat jika ingin membuat anak anda tersenyum kembali.
3. Pilihlah Smartphone yang cocok untuk anak
Baru 3 bulan ayng lalu, Acer Liquid Z320 datang menyapa anda dengan segala inovasinya yang sesuai dengan kebutuhan anak zaman sekarang. Selain itu, disana ada fitur Kids Center yang sangat cocok jika di pakai oleh anak anda. Anaka anda dapat terbatasi konten jika sedang mendownload.
Untuk info seengkapnya akan di bahas pada postingan mendatang.
4. Ajak anak Berlibur Di Akhir Pekan
Sama hal seperti anad anak juga sangat suka dengan yang namanya berlibur.
Ajaklah anak ke berbagai tempat seperti kebun binatang agar anak tahu bagaimana bentuk binatang secara nyata dan jangan lupa jaga anak anda saat di tempat yang ramai.
5. Jangan Lupa Menyisihkan Waktu Untuk Anda Juga
Kegiatan yang melelahkan bersama anak tentu menguras tenaga dan daya semangat anda. Jangan lupa untuk Menghibur agar tubuh tidak stress, tentunya dengan melakukan berbagai aktifitas yang menurut anda sangat menyenangkan.. Ajak juga anak jika anak memiliki hoby yang sama.
Jika artikel bermanfaat jangan sungkan untuk share ke berbagai media sosial ya..